- Hindari makanan yang lengket pada gigi, sebab akan meninggalkan flek.
- Apabila Anda sering mengalami sakit gigi, sebaiknya selalu menggosok gigi setelah usai makan.
- Saat menggosok gigi, gosoklah dengan cara yang benar.
- Apabila Anda mengalami muntah, segeralah menggosok gigi dan berkumur dengan bersih. Cairan muntahan tersebut bercarnpur dengan asam lambung. Jika asam lambung itu menempel pada gigi dalam waktu yang agak lama, hal inilah yang akan menjadi penyebab gigi berlubang.
- Kunci utama untuk kesehatan gigi adalah merawat kebersihannya.
- Hindari minuman atau makanan yang terlalu panas maupun dingin.
- Jangan biasakan membersihkan sisa makanan dalam gigi menggunakan tusuk gigi.
- Bersihkan gigi dua kali sehari menggunakan sikat gigi dan pasta gigi.
- Usahakan menggosok gigi selama 3 menit, setiap kali membersihkan gigi.
- Gosokkan sikat gigi secara perlahan agar tidak merusak gusi sensitif.
- Gosokkan seluruh bagian gigi, tak terkecuali pada bagian dalam gigi.
- Jangan lupa untuk menyikat lidah dan langit-langit mulut untuk menghilangkan bakteri.
- Periksakan secara rutin gigi ke dokter gigi setiap enam bulan sekali.
Baca Juga Artikel Lainnya Tentang Masakan Masakan Indonesia :
Masakan Masakan Indonesia - Hak Cipta © 2012 - Masakan Masakan Indonesia Tips Merawat Gigi Agar Tetap Sehat Semua Hak Cipta Dilindungi. Tentang Kebijakan Privasi Tidak ada bagian dari website ini atau salah satu isinya boleh direproduksi, disalin, diubah atau disesuaikan, tanpa persetujuan tertulis dari penulis, kecuali dinyatakan lain untuk bahan berdiri sendiri. Anda dapat berbagi situs ini dengan salah satu cara berikut: 1). Menggunakan salah satu ikon berbagi ke Situs Sosial Media di bagian bawah setiap halaman (Google Mail, Blogger, Twitter, Facebook, GoogleBuzz); 2). Menyediakan back-link atau URL dari konten bagi yang ingin menyebarkan isi konten, dan 3). Anda dapat mengutip isi dari blog ini dengan atribusi masakanmasakanindonesia.blogspot.com. Syarat Penggunaan Syarat Penggunaan untuk modus berbagi lainnya silahkan hubungi penulis di Jalur Hubungi Saya . Untuk penggunaan komersial dan distribusi isi website ini tidak diperbolehkan tanpa pernyataan dan persetujuan terlebih dahulu dari penulis ditulis.
No comments :
Post a Comment